![]() |
Istimewah |
Sekolah ini menargetkan beroperasi pada 2026 dan akan mengutamakan kebhayangkaraan sebagai ciri khas.
Lulusan akan diproyeksikan masuk Akademi Kepolisian (Akpol) atau universitas terbaik dunia.
Sekolah ini menawarkan beasiswa penuh dan fokus pada pengembangan teknologi, kualitas pengajar, kurikulum, serta fasilitas. Pendaftaran dilakukan secara daring pada 27 Desember 2024 sampai 22 Januari 2025.
Terkait informasi dan persayaratan bisa diakses melalui laman resmi https://kaderbangsa.foundation/ppdb/
@kemalatarunabhayangkara
Tags
Berita